Memasang Iklan Adsense di Blog dengan Rapi

Posted on
Anda adalah seorang blogger, dan kebetulan URL situs Anda di setujui sebagai penerbit iklan google Adsense, akan tetapi setelah kode iklan di tempatkan kedalam Web, tampilan enggak sesuai atau kurang rapi jika di pandang oleh mata.
{tocify} $title={Daftar Isi Artikel}
Saya adalah seorang blogger, dan kebetulan saya menyukai kerapihan pada situs web saya, oleh karena itu banyak sekali percobaan yang saya lakukan agar supaya penempatan iklan dan tampilan ini enak dan elegan jika di lihat.
Dan pada postingan kali ini, saya akan berbagi pengalaman saya, tentang bagaimana menempatkan kode iklan agar terlit rapi, khusus bagi Anda semua yang menyukai keindahan.

Langkah untuk Memulai

Hal pertama yang harus Anda lakukan adalah dengan cara membuka akun Adsense, dan caranya sebagai berikut:
  1. Login  ke Akun Adsense.
  2. Pada halaman Beranda, “Ketuk tombol List dan Klik iklan”.
  3. Lalu pada halaman iklan, “Ketuk Menurut Unit Iklan”.
  4. Buat Unit Iklan Baru.
  5. Pilih Iklan Display.
  6. Pada Untit iklan, “Pilih Tetap”.
  7. Selanjutnya buat nama Iklan.
  8.  Simpan setelan dan “Salin Kode”.
Silahkan di simpan kode tersebut ke editor text terlebih dahulu sebelum Anda meletakan kode tersebut kedalam situs web Anda. Kode ini nantinya akan kita edit terlebih dalu.

Edit Kode Iklan

Ketika kita memilih ukuran tetap, biasanya yang muncul secara otomatis adalah 728×90. Nah kode ini yang nantinya akan kita ubah ukuranya sesui dengan keinginan kita.

Kode iklan Default

Silahkan perhatikan contoh kode iklan yang saya berikan ini:

<script async src=”https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js?client=ca-pub-2132237029415570″
crossorigin=”anonymous”>
</script>
<!– ArjunaDisplay –>
<ins class=”adsbygoogle”
style=”display:inline-block;width:100%;height:90px”
data-ad-client=”ca-pub-2132237029415570″
data-ad-slot=”2800121526″></ins>
<script>
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});
</script>{codeBox}

Di sini yang perlu kita ubah hanya lebarnya saja, yang sebelumnya 728px kita ubah kode tersebut menjadi 100%, jangan lupa hapus “px”, saat mengubah menjadi 100%, dan di tambah Tinggi sesui keinginan Anda. Bisa 90, 120, 240, 360 dan seterusnya.

Menempatkan iklan Adsense

Setelah di rasa cukup sesuai dengan keinginan Anda, maka langkah selanjutnya yaitu menempatkan di area yang mungkin perlu di sisipkan kode tersebut, dan caranya sebagai berikut:
  • Login ke Blogger .
  • Di bagian List pilih “Tata Letak”.
  • Buat Widged baru.
  • Pilih HTML/JavaScript.
  • Letakan Kode iklan.
  • Kilik simpan, “Selesai”.
Artikel Sejenis  Cara Membuat Artikel Cepat Terindeks Di Google 2021

Pada bagian penempatan kode, Anda bisa memilih di mana saja yang ingin Anda sisipkan, bisa di bagian Sidebar, Fotter atau kedalam artikel sekalipun, intinya yang tidak melanggar kebijakan Google.

Pejelasan Singkat

Perhatikan semua penjelasan yang telah saya uraikan di atas. Supaya ketika Anda mempraktekan panduan ini mudah untuk di tirukan.

Agar supaya semuanya berjalan lancar, jangan mengubah kode apapun selain yang saya sebutkan di atas.{alertError}

Itulah cara bagaimana menepatkan kode iklan Adsense dengan rapih untuk di letakan kedalam sebuah website atau blog, khusus bagi Anda yang menyukai kerapihan dan keindahan. Untuk demonya, silahkan perhatikan setiap tata letak penempatan kode yang telah saya terapkan kedalam situs website yang saya miliki, atau Anda bisa melihatnya di blog ini.
Akan tetapi jika Anda merasa kesulitan mengatasi hal ini, silahkan hubungi saya lewat kontak email yang telah saya sediakan, maka dengan senang hati, saya akan membantu masalah dan kendala yang Anda alami.
Semoga membantu dan bermanfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *